Home Berita Komunitas Tionghoa Aceh Berbagi Bingkisan Ramadan
BeritaFotoHeadline

Komunitas Tionghoa Aceh Berbagi Bingkisan Ramadan

Share
Bingkisan Ramadan berupa beras dan kebutuhan hidup lainnya. Foto: Hotli Simanjuntak/digdata.id
Share

Ratusan anggota masyarakat sedang antri untuk menerima paket sembako Ramadan di Kantor Yayasan Hakka Aceh, di Banda Aceh, Indonesia, 03 April 2023. Lembaga sosial masyarakat Tionghoa yang tergabung dalam Yayasan Hakka Aceh membagikan 2.150 paket sembako Ramadan kepada warga kurang mampu di sejumlah kabupaten/kota di Aceh.

Masyarakat antri untuk mendapatkan bingkisan Ramadan yang di bagikan oleh Yayasan Hakka Aceh. Foto: Hotli Simanjuntak/digdata.id

Pembagian paket sembako Ramadan yang berisi beras, mie instant, ikan sarden, susu kental manis ini tersebar ke 14 Gampong (Desa) di Banda Aceh dan Aceh Besar hingga beberapa daerah lain. Selain Banda Aceh dan Aceh Besar, beberapa kabupaten/kota lain juga ikut membagikan paket sembako yakni, Banda Aceh, Aceh Besar, Sabang, Meulaboh, Blangpidie, Tapaktuan, Sigli, Bireuen, Lhokseumawe, Takengon, Lhoksukon, Langsa dan Aceh Tamiang.

Pembagian bingkisan Ramadan. Foto: Hotli Simanjuntak/digdata.id
Masyarakat antri untuk mendapatkan bingkisan Ramadan yang di bagikan oleh Yayasan Hakka Aceh. Foto: Hotli Simanjuntak/digdata.id
Bingkisan Ramadan yang di bagikan oleh Yayasan Hakka Aceh. Foto: Hotli Simanjuntak/digdata.id
Pembagian bingkisan Ramadan yang di bagikan oleh Yayasan Hakka Aceh. Foto: Hotli Simanjuntak/digdata.id

Foto: Hotli Simanjuntak/digdata.id

Share
Related Articles
BeritaHeadline

Ada Penulisan Manuskrip Mushaf Baiturrahman di Aceh Festival Ramadhan 2025

Sejumlah Kaligrafer melakukan penulisan Manuskrip Mushaf Baiturrahman di Unit Pelaksana Tehnis Daerah...

BeritaHeadline

Polisi Masih Buru 36 Napi Lapas Kelas II B Kutacane Yang Kabur

Pihak Kepolisian Polres Aceh Tenggara baru berhasil mengamankan 16 orang napi yang...

Ilustrasi Tempo.co
BeritaHeadlineNews

Lapas Kelas IIB Kutacane Bobol, Puluhan Napi Kabur

Puluhan warga binaan atau narapidana Lembaga Kelas IIB Kutacane, Kabupaten Aceh Tenggara,...

Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo
BeritaHeadlineNews

Puncak Arus Mudik Diprediksi Mulai 28 Maret, Polri Dirikan 2.835 Posko Pengamanan

Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo menghadiri rapat lintas sektoral dalam menghadapi...