Home Berita Daurah Al-Quran Saat Ramadhan
BeritaFotoHeadline

Daurah Al-Quran Saat Ramadhan

Share
Daurah Al-Qur’an saat Ramadhan. Foto: Hotli Simanjuntak/digdata.ID
Share

Anak-anak usia sekolah sedang mengikuti kegiatan daurah Al-Qur’an di Masjid Jami’ Baitussalihin Ulee Kareng, 04 April 2022. Daurah Al-Quran diikuti oleh 194 siswa dari berbagai sekolah dengan tujuan menciptakan bakal imam-imam bagi mesjid yang ada di Banda Aceh.

Siswa sekolah sedang mengikuti daurah Al-Qur’an saat Ramadhan. Foto: Hotli Simanjuntak/digdata.ID

Daurah Qur’an merupakan kegiatan yang bertujuan membentuk para generasi muda atau anak-anak agar bisa mencintai, menghafal, dan mengamalkan Al-Qur’an sehingga mereka bisa memberikan syafaatnya kepada kedua orang tuanya di akhirat nanti.

Foto: Hotli Simanjuntak/digdata.ID

Mengikuti daurah Al-Qur’an saat Ramadhan. Foto: Hotli Simanjuntak/digdata.ID
Siswa sekolah sedang mengikuti daurah Al-Qur’an saat Ramadhan. Foto: Hotli Simanjuntak/digdata.ID
Siswa sekolah sedang mengikuti daurah Al-Qur’an saat Ramadhan. Foto: Hotli Simanjuntak/digdata.ID
Share
Related Articles
HeadlineJurnalisme Data

Lubang Gelap Emas di Tambang Ilegal 

Suara mesin diesel meraung dari balik hutan lebat. Di balik semak dan...

BeritaNews

AJI, IJTI dan PFI Menolak Program Rumah Bersubsidi bagi Jurnalis

Tiga organisasi profesi jurnalis menolak program rumah bersubsidi dari pemerintah untuk para...

Bentuk rumah minimalis modern (Dok. Shutterstock)
BeritaHeadline

Jurnalis Butuh Kesejahteraan, Bukan Rumah Subsidi

Pemerintah berencana meluncurkan sebuah program yang tampaknya penuh niat baik: menyediakan 1.000...

BeritaNews

Wali Kota Illiza: ASN Dilarang Merokok di Lokasi KTR

Wali Kota Banda Aceh, Illiza Sa’aduddin Djamal, kembali menegaskan pentingnya penerapan kawasan...