Home Berita Foto Peringatan HUT Kemerdekaan Unik
BeritaFotoHeadline

Foto Peringatan HUT Kemerdekaan Unik

Share
Menghormat saat pengibaran bendera raksasa di tebing gunung di kawasan pantai Lhong Nga. Foto: Hotli Simanjuntak/digdata.ID
Share

Gerakan Mahasiswa Pecinta Alam (Gainpala) UIN Ar-Raniry Banda Aceh, mengibarkan bendera merah putih raksasa untuk memperingati HUT RI ke77 di Pantai Tebing Lampuuk, Gampong Meunasah Balee, Kecamatan Lhoknga, Aceh Besar, 17 Agustus 2022.

Bendera raksasa berukuran 15×4 meter tersebut dikibarkan di ketinggian 24 meter dengan cara digantung dengan menggunakan tali. Pemilihan Pantai Tebing Lampuuk karena merupakan spot panjat tebing, serta juga cocok sebagai tempat pengibaran bendera.

Foto: Hotli Simanjuntak/digdata.ID

Upacara memperingati hari kemerdekaan dengan pengibaran bendera raksasa di tebing gunung di kawasan pantai Lhong Nga. Foto: Hotli Simanjuntak/digdata.ID
Upacara memperingati hari kemerdekaan dengan pengibaran bendera raksasa di tebing gunung di kawasan pantai Lhong Nga. Foto: Hotli Simanjuntak/digdata.ID
Pengibaran bendera raksasa di tebing gunung di kawasan pantai Lhong Nga. Foto: Hotli Simanjuntak/digdata.ID
Pemanjat sedang beraksi mengibarkan bendera di tebing gunung di kawasan pantai Lhong Nga. Foto: Hotli Simanjuntak/digdata.ID
Share
Related Articles
HeadlineJurnalisme Data

Lubang Gelap Emas di Tambang Ilegal 

Suara mesin diesel meraung dari balik hutan lebat. Di balik semak dan...

BeritaNews

AJI, IJTI dan PFI Menolak Program Rumah Bersubsidi bagi Jurnalis

Tiga organisasi profesi jurnalis menolak program rumah bersubsidi dari pemerintah untuk para...

Bentuk rumah minimalis modern (Dok. Shutterstock)
BeritaHeadline

Jurnalis Butuh Kesejahteraan, Bukan Rumah Subsidi

Pemerintah berencana meluncurkan sebuah program yang tampaknya penuh niat baik: menyediakan 1.000...

BeritaNews

Wali Kota Illiza: ASN Dilarang Merokok di Lokasi KTR

Wali Kota Banda Aceh, Illiza Sa’aduddin Djamal, kembali menegaskan pentingnya penerapan kawasan...