Home Berita Latihan Terjun Penyegaran TNI AU Aceh
BeritaFoto

Latihan Terjun Penyegaran TNI AU Aceh

Share
Terjun dari pesawat Hercules. Foto: Hotli Simanjuntak/digdata.ID
Share

Prajurit Komando Pasukan Gerak Cepat (KOPASGAT) TNI Angkatan Udara melaksanakan latihan terjun penyegaran (Jungar) di Lanud Sultan Iskandar Muda (SIM) Blang Bintang, Aceh Besar, Indonesia, 15 February 2022. Terjun penyegaran ini dilaksanakan dalam rangka melatih keterampilan dalam bidang terjun payung bagi Prajurit Kopasgat di seluruh satuan.

Persiapan sebelum terjun. Foto: Hotli Simanjuntak/digdata.ID

Sebanyak 39 prajurit Kopasgat TNI AU dari Batalyon 469 di antaranya, 25 prajurit penerjun dari Kompi Senapan B Lhokseumawe, terdiri dari 21 prajurit penerjun Statik dan 3 prajurit penerjun Free Fall dan 14 prajurit penerjun dari Kompi Senapan C Banda Aceh, terdiri dari 11 Prajurit penerjunan statik dan 3 Prajurit penerjun Free fall Serta 4 prajurit penerjun Free Fall dari Pusdiklat Kopasgat. 29 prajurit terlibat penerjunan statik dan 10 personel tergabung dalam penerjunan free fall (terjun bebas tempur).

Latihan terjun penyegaran rutin. Foto: Hotli Simanjuntak/digdata.ID
Foto: Hotli Simanjuntak/digdata.ID

Pgs. Dankipan C Yonko 469 Kopasgat Banda Aceh Lettu Pas Ramadhatul Irfan menjelaskan para prajurit penerjunan statik, terjun dari ketinggian 2.000 feet. Sementara untuk prajurit penerjun payung free fall terjun dari ketinggian 8.000 feet.

Foto: Hotli Simanjuntak/digdata.ID

Foto: Hotli Simanjuntak/digdata.ID
Foto: Hotli Simanjuntak/digdata.ID
Foto: Hotli Simanjuntak/digdata.ID
Share

Leave a comment

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Related Articles
Berita

Polda Aceh Gelar Bhayangkara Run in Action 2025, Hadiah Total Rp130 Juta

Dalam rangka memeriahkan Hari Bhayangkara ke-79, Kepolisian Daerah (Polda) Aceh bekerja sama...

Sejumlah warga Kemukiman Pameu, Kecamatan Rusip Antara, Kabupaten Aceh Tengah menolak Warga penolakan perusahaan tambang PT PNM Senin 22 Oktober 2024 ( Foto; Ist.)
BeritaHeadline

Warga Pameu Tidak Anti Investasi, Tapi Anti Tambang

Hingga saat ini masyarakat Mukim Pameu, Kecamatan Rusip Antara, Kabupaten Aceh Tengah...

Upaya Lindungi Hutan Adat di Bireuen Diadang, WALHI: Premanisme Terstruktur!
BeritaHeadline

Upaya Lindungi Hutan Adat di Bireuen Diadang, WALHI: Premanisme Terstruktur!

Kelompok pengadang mengaku sebagai perwakilan masyarakat adat (seuneubok) Mukim Pinto Batee dan...

BeritaFotoHeadlineNews

Hari Bhayangkara Polri di Aceh

Personil kepolisian Polda Aceh sedang mengikuti upacara Bhayakara Polisi Indonesia yang ke-79...